Bagi sobat yang suka berpetualang, rekreasi, ataupun foto - foto dan juga gemar upload dan share ke blog berikut saya akan menjelaskan Tutorial Bagaimana Cara Menampilkan Gallery Gambar atau Foto pada Satu Postingan di Blog.

Dibawah ini merupakan demo Gallery Gambar Waroenk Blog :





Untuk Menampilkan Gallery Gambar atau Foto pada Satu Postingan berikut ini kode yang dipasang :

<div class="snap_preview">
<style type="text/css">
.gallery{margin:auto;}.gallery-item{float:left; width:33%;} .gallery-caption { margin-left: 0; }
</style>
<br />
<div class="gallery snap_nopreview">
<dl class="gallery-item">
<dt class="gallery-icon"><a href="Tambahan Link 1" target="_blank">
<img border="0" height="100" src="URL Gambar 1" width="150" /></a>
</dt>
</dl>

<dl class="gallery-item">
<dt class="gallery-icon"><a href="Tambahan Link 2" target="_blank">
<img border="0" height="100" src="URL Gambar 2" width="150" /></a>
</dt>
</dl>
<dl class="gallery-item">
<dt class="gallery-icon"><a href="Tambahan Link 3" target="_blank">
<img border="0" height="100" src="URL Gambar 3" width="150" /></a>
</dt>
</dl>
Tambahkan Script gambar baru di sini....
</div>
</div>

Keterangan :

  • Kode berwarna biru adalah Link yang dituju atau bisa dengan link gambar saja.
  • Kode berwarna Merah adalah Link gambar yang akan ditampilkan.
  • Kode Tambahkan Script gambar baru di sini.... Untuk menambahkan kode gambar jika masih ada gambar yang akan ditampilkan. untuk kode yang ditambahkan kode berikut ini :
<dl class="gallery-item">
<dt class="gallery-icon"><a href="Tambahan Link 3" target="_blank">
<img border="0" height="100" src="URL Gambar 3" width="150" /></a>
</dt>
</dl>
Cara Pemasangannya :

  • Mungkin sobat semua pasti sudah bisa posting artikel bukan?bagi yang belum bisa caranya posting bisa anda baca caranya berikut "Cara Menulis Artikel Di Blog"
  • Kemudian silahkan pilih mode HTML dan pasangkan kode diatas. lihat gambar berikut ini :

  • Setelah kode terpasang silahkan kembali ke mode Compose untuk mempermudah anda melihat tampilan postingan anda.
  • Selesai dan publish/publikasikan tulisan anda.
Demikian diatas Tutorial Bagaimana Cara Menampilkan Gallery Gambar atau Foto pada Satu Postingan di Blog Semoga bermanfaat.