Selamat datang bagi blogger pemula, jangan pernah menyerah untuk mempelajari blog. karena blog akan memberimu manfaat juga memberikan manfaat bagi orang lain. untuk itu disini saya mencoba membahas tentang Panduan Membuat Blog Untuk Pemula. Sebagai pemula anda jangan khawatir karena kita senior juga mempelajari blog. dan jika kurang faham silahkan jangan pernah malu untuk bertanya kepada yang sudah bisa atau memahami blog, sehingga ilmu anda bertambah banyak. silahkan anda pelajari Panduan Membuat Blog Untuk Pemula dibawah ini :

  1. Mengenal blog
  2. Cara membuat blog
  3. Cara membuat tulisan blog
  4. Cara mengubah template / tema blog
  5. Cara mengunggah template dari template gratisan
  6. Cara membackup template
  7. Cara mengatur template blog menggunakan blogger template designer.
  8. Cara mengubah Gambar Header blog
  9. Cara menambah Widget / Gadget blog
  10. Cara mengatur jumlah postingan pada homepage / halaman utama blog
  11. Cara memasang menu page laman
  12. Cara memasang Menu Dropdown Versi 1, Versi 2
  13. Cara menambah page hit counter dari blogger
  14. Cara mengatur tampilan kotak komentar
  15. Cara mendaftarkan blog ke google, yahoo, bing dan search engine lainnya.
Beberapa langkah-langkah panduan diatas dapat menuntun sahabat untuk mempunyai blog sederhana dan dapat dijadikan blog untuk menghasilkan income rupiah maupun dolar melalui blog. semoga panduan ini dapat anda pahami dengan mudah sehingga saling menjadi blogger yang baik dan berprestasi.